Fakta unik palembang yang banyak orang belum ketahui, antara lain.
1. Kota Tertua di Indonesia
Kota Palembang dipercaya sebagai ibu kota dari Kerajaan Sriwijaya, Kerajaan Nasional pertama di nusantara. Hal ini didukung dengan ditemukannya prasasti Kedukan Bukit di Bukit Siguntang yang mengatakan bahwa Palembang sudah menjadi kota saja tanggal 16 Juni tahun 682 M. Bedasarkan tanggal di atas, Kota Palembang saat ini sudah memasuki usia kurang lebih 1336 tahun. Jika di bandingkan dengan kota-kota lainnya di Indonesia Palembang masih tetap menjadi kota tertua.
2. Kain Songket di Juluki Ratunya Kain
Berdasarkan sejarah, songket peninggalan kerajaan sriwijaya yang pada masanya songket digunakan sebagai adat kerajaan. Kain songket sudah diakui oleh dunia berkat motif dan keindahan kainnya yang sangat cantik. Faktanya, Kain songket di jual dengan harga yang cukup mahal lho Otolovers!
3. Jembatan Ampera Bisa Diangkat Pada Awal Pembuatan
Dibangun sejak tahun 1962 dan diresmikan oleh Presiden Bung Karno tahun 1965 pada masa itu jembatan ampera menjadi jembatan terpanjang se Asia Tenggara. Jembatan yang memiliki panjang 1117 meter ini dahulu bagian tengahnya bisa diangkat ke atas jika ada kapal besar yang ingin melintas di Sungai Musi.
Iceberg Window Films tersedia di Kota Palembang dengan Autborized Dealer :
Pacific Car And Accessories
Jl. Brigjen Hasan Kasim Blok B No. 4 Kel. Kaldoni Simpang Patal Pusri, Palembang
Telp. 0711-7826117